M1 Laporan Akhir 1 uP dan uC




1.  Prosedur
 [Kembali]
  1. Rangkai komponen sesuai percobaan dan kondisi yang dipilih.
  2. Buat program menggunakan Arduino IDE.
  3. Compile program yang telah dibuat lalu Upload ke dalam Arduino Uno.
  4. Uji coba program pada rangkaian percobaan sesuai dengan kondisi yang diinginkan.
  5. Selesai


2. Hardware dan Diagram Blok [Kembali]

Hardware :

1. Arduino



2. Dip Switch



5. Dot Matrix



Diagram Blok :



3. Rangkaian Simulasi dan Prinsip Kerja [Kembali]

Rangkaian simulasi


Prinsip Kerja:
Pada rangkaian tersebut, Dipswitch berperan sebagai input yang terhubung ke pin A0, A1, A2, A3, A4, A5, 12, dan 13 pada Arduino Uno. Sedangkan Dot Matrix berperan sebagai output yang terhubung ke pin 2, 3, dan 4 pada Arduino Uno. Dipswitch diatur sebagai input pull-up sehingga kondisi awal percobaan adalah ketika Dipswitch dalam keadaan mati, memberikan logika High pada Arduino Uno dan Dot Matrix tidak menampilkan apapun. Hal ini terjadi karena pada program dilakukan penkondisian input dimana jika inputan berlogika Low, maka program memberi perintah baris LED dari Dot Matrix untuk hidup. Ketika switch pertama diaktifkan, yang menghasilkan logika Low, sesuai dengan program yang dijalankan, Dot Matrix akan menyalakan LED-nya pada baris pertama. Ketika switch kedua diaktifkan, yang menghasilkan input logika Low, sesuai dengan program yang dijalankan, Dot Matrix akan menyalakan LED-nya pada baris kedua. Begitu seterusnya hingga switch kedelapan menampilkan bahwa semua baris LED menyala.


4. Flowchart dan Listing Program [Kembali]

Flowchart



Listing Program

#include <LedControl.h> //Library untuk LED Dot Matrix
const int DIP_Pins[] = {13, 12, A0, A1, A2, A3, A4, A5}; // Pin DIP switch terhubung ke Arduino
LedControl lc = LedControl(2, 3, 4, 1); // Pin DIN, CLK, LOAD (CS), dan jumlah Dot Matrix yang dihubungkan ke Arduino
byte patterns[8] = {0, 0, 0, 0, 0, 0, 0, 0}; // Pola LED untuk ditampilkan
void setup() {
  for (int i = 0; i < 8; i++) {
    pinMode(DIP_Pins[i], INPUT_PULLUP); // Mengatur pin DIP switch sebagai input dengan pull-up resistor
  }
  lc.shutdown(0, false); // Mengaktifkan display
  lc.setIntensity(0, 8); // Mengatur kecerahan LED (nilai antara 0 dan 15)
  lc.clearDisplay(0); // Membersihkan tampilan dot matrix
}
void loop() {
  // Membaca status DIP switch dan mengupdate pola LED
  for (int i = 0; i < 8; i++) {
    if (digitalRead(DIP_Pins[i]) == LOW) {
      patterns[i] = B11111111; // Mengatur semua LED menyala jika sakelar diaktifkan
    } else {
      patterns[i] = 0; // Mengatur semua LED mati jika sakelar tidak diaktifkan
    }
  }
  // Menampilkan pola LED pada dot matrix
  for (int row = 0; row < 8; row++) {
    lc.setRow(0, row, patterns[row]);
  }
  delay(100); // Delay untuk tampilan LED stabil
}
}


5. Kondisi [Kembali]

Percobaan 3 Modul 1


6.  Video Simulasi [Kembali]




7. Download File [Kembali]

HTML                    klik disini
Video Percobaan    klik disini
Listing Program         klik disini
Datasheet Arduino       klik disini
Datasheet MAX7219   klik disini
Datasheet DotMatrix    klik disini
Datasheet DipSW-8    klik disini
M1 Laporan Akhir 1 uP dan uC M1 Laporan Akhir 1 uP dan uC Reviewed by Andre Kurniawan on Maret 22, 2024 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.